Senin, 19 Januari 2015

Memasuki tahun 2015, Kepolisian Republik Indonesia (Polri) meresmikan slogan baru dalam upaya sosialisasi keselamatan berlalu lintas. "Menuju Indonesia Tertib, Bersatu, Keselamatan Nomor Satu" diharapkan masyarakat akan lebih memahami pentingnya menjaga keselamatan di jalan raya.

Lounching slogan tersebut dilakukan serentak diseluruh Polda, Polres di Seluruh Indonesia. diharapkan masyarakat indonesia akan lebih tertib dalam berlalu lintas dan tetap menjadi pelopor keselamatan berlalu lintas menuju indonesia tertib dan keselamatan adalah nomor satu.

Slogan tersebut tentunya tidak hanya sekedar didengar atau dibaca saja. Namun, masyarakat juga harus lebih pro aktif untuk membangun keselamatan bersama kepolisian dan lembaga - lembaga yang bergerak dalam bidang keselamatan lainnya.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar